Wagub Kandouw Irup, Ketua KNPI Sulut Komandan Upacara Sumpah Pemuda ke-88

Sulut102 Dilihat
Ketua DPD KNPI Sulut Jackson A.W kumaat saat bertindak sebagai Komandan Upacara pada hari Sumpah Pemuda ke-88.
Ketua DPD KNPI Sulut Jackson A.W kumaat saat bertindak sebagai Komandan Upacara pada hari Sumpah Pemuda ke-88.

SULUT—Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Utara (Sulut) Drs Steven Kandouw bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup), pada hari Sumpah Pemuda ke-88, Jumat (28/10/16) pagi tadi di Lapangan Kantor Gubernur Sulut.

Sebagai Komandan Upacara momentum Hari Sumpah Pemuda, dilakukan oleh Ketua DPD KNPI Sulut Jackson A.W Kumaat.

Terpantau upacara momentum hari lahirnya Sumpah Pemuda, berjalan dengan khidmat dan sukses.

Hadir dalam prosesi upacara  Hari Sumpah Pemuda, seluruh jajaran pejabat dan PNS Pemerintah Provinsi Sulut, Unsur Forkompimda Sulut, jajaran pengurus DPD KNPI Sulut, siswa-siswi SMA/SMK, beserta para tamu dan undangan lainnya.

(friska)

Baca juga:  KPU Sulut Sukses Gelar Debat Publik Kedua Pilkda 2024

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *